Pages

Sunday, March 28, 2010

Bubur Jagung Manis

Bubur Jagung Manis



Bahan :
- 500 gram jagung manis -
- 2 ruas jari kayu manis -
- 3 lembar daun jeruk purut -
- 3 lembar daun pandan -

Kuah (masak sampai gula larut dan kental) :
- 500 cc santan dari 1 butir kelapa -
- 75 gram gula pasir -
- 1/2 sdt garam -
- 2 sdm maizena, larutkan dengan sedikit air -

Cara membuat :
1. Blender sebagian jagung. Sisihkan. Campur jagung blender, jagung utuh, santan, gula, garam, daun pandan, kayu manis, daun jeruk. Masak sampai matang dan mendidih.
2. Masukkan maizena. Aduk rata. Sajikan.

untuk 5 porsi

Aura / Lezat Sehat 62 / Minggu ke-4 / September 2005

0 comments:

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates