Pages

Tuesday, February 16, 2010

Mengenal Zuppa Soup

Mengenal Zuppa Soup

Tips & Trik

- Walaupun identik dengan cream soup (sup kental), tak ada salahnya bila anda membuatnya dari clear soup (sup jernih). Namun saat menggunakan clear soup sebaiknya gunakan air dalam jumlah sedikit agar tutup tidak basah saat disajikan.
- Gunakan pinggan tahan panas atau wadah auminium foil untuk wadah sup karena, Zuppa Soup dipanggang dalam suhu hingga 150-20oC.
- Tuang sup setinggi 3/4 dalam mangkuk (jangan terlalu penuh). Jika menggunakan alas loyang, pastikan bibir loyang tidak terlalu tinggi, agar saat pengambilan tidak mudah hancur.
- Adonan pastry bisa membuat sendiri yang terbuat dari tepung terigu, air, gula, margarin, telur ayam, korvet yang dicampur dan diuleni. Atau bisa juga menggunakan puff/pillo pastry yang usdah siap beli di supernarket atau toko bahan kue dalam bentuk padat/frozen.
- Olesi tutup pastry dengan kuning telur/campuran telur dan susu, agar tampilannya tidak kering dan tidak pucat.
- Zuppa sebaiknya disajikan panas, jika sudah dingin sebaiknya dipanaskan kembali dalm oven atau microwave selama 10 menit.

Koki - Edisi 00164 - Desember 2009

0 comments:

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates