Pages

Sunday, April 12, 2009

Kukis Wijen Hitam

Food Recipes. Javanese, Chinese, Indian, European, Arabic, Korean & Indonesian Food Recipes.



Kukis Wijen Hitam

Bahan :
- Margarin 200 gram -
- Mentega 50 gram -
- Susu bubuk 50 gram -
- Tepung terigu 450 gram -
- Kuning telur 1 butir -
- Wijen hitam 50 gram, cincang kasar -

Hiasan :
- Putih telur 1 butir -
- Gula halus 100 gram -
- Air jeruk 1 sdt -
- Pewarna makanna biru secukupnya -
- Pewarna makanan merah muda secukupnya -

Cara membuat :
1. Campur mentega dan margarin, aduk hingga lembut.
2. asukkan kuning telur, aduk rata.
3. Tambahkan terigu, susu bubuk dan wijenb hitan, aduk rata.
4. Cetak adonan bentuk bunga 3 kelopak, atur dalam loyang bersemir margarin.
5. Panggang dalam oven bersuhu 160oC hingga matang.
6. Hiasan : Kocok puith telur hingga kaku. Masukkan air jeruk dan gula halus, kocok rata, tambahkan pewarna.
7. Hias kukis dengan adonan hiasan panggang dalam oven 2 menit, angkat dan sajikan.

Untuk 750 gram

Koki - Edisi 0030 – November 2004


Halal Food Resipes Blog. Cooks and Drink Recipes. Javanese, Chinese, European, Indian, Korean, Arabic, Indonesian Food Resipes

0 comments:

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates