Pages

Monday, October 19, 2009

Asem-asem Jamur

Asem-asem Jamur



Bahan :
- Buncis 100 gram, potong 1/2 cm -
- Jamur tiram putih 50 gram -
- Cabe hijau 4 buah, potong 1/2 cm -
- Tomat 1 buah, belah 5 -
- Ikan tuna 100 gram, potong persegi panjang -
- Air 500 ml -

Bumbu :
- Bawang putih 3 siung, iris tipis -
- Bawang merah 2 butir, iris tipis -
- Lengkuas 2 cm, memarkan -
- Air jeruk lemon 1 sdt -
- Air asam jawa 1 sdm -
- Garam secukupnya -
- Gula pasir 1 sdt -

Cara membuat :
1. Masak air dengan bawang putih, bawang merah dan lengkuas hingga mendidih.
2. Masak ikan, masak hingga matang. Tambahkan buncis dan tomat. Masak hingga buncis matang.
3. Masukkan sisa bumbu lainnya aduk rata masukkan jamur. Masak hingga matang. Sajikan.

Untuk 3 porsi

Koki - Edisi 0023 - Juli 2004

0 comments:

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates