RESEP MASAKAN LENGKAP

Resep Masakan Lengkap Halal. Resep Makanan, Kue dan Minuman. Resep Masakan Indonesia, Jepang, Cina, Arab, India, Korea, Italia, Resep masakan Jawa dll

Pages

Friday, September 17, 2010

Rendang Usus Isi

Rendang Usus IsiBahan :- 50 gram usus sapi -- 2 lembar daun salam -- 1 batang serai, diambil putihnya, memarkan -- 2 cm lengkuas, dimemarkan -- 150 ml santan dari 1/2 butir kelapa -- 1/2 sdt garam -- 1/2 sdt gula pasir -- 3 sdm minyak untuk menumis -- Minyak untuk menggoreng -Bumbu halus :- 3 bauh cabai merah keriting -- 2 buah cabai merah besar -- 3 butir bawang merah -- 2 siung bawang putih -- 2 cm jahe -- 6 butir kemiri, disangrai -- 1/2 sdt merica...

Tape Renyah Isi Keju/Coklat

Tape Renyah Isi Keju/CoklatBahan :- 300 gram tape singkong, dilumatkan -- 50 ml susu kental manis putih -- 35 gram coklat keping kecil -- 50 gram keju cheddar, dipotong-potong -- 25 lembar kulit lumpia siap pakai -- Minyak untuk menggoreng -- Tali kasur untuk mengikat -Cara membuat :1. Campur tape singong dan susu kental manis putih sampai rata.2. Bagi adonan menjdai 2 bagian. Campur satu bagian adonan dengan coklat keping. Sisihkan. Tambahkan keju...

Lontong Lele Lombok Hijau

Lontong Lele Lombok HijauBahan :- 6 ekor lele -- 5 siung bawang putih, diiris tipis -- 8 butir bawang merah, diiris tipis -- 15 buah cabai hijau keriting, diiris serong -- 3 lembar daun salam -- 3 cm lengkuas, dimemarkan -- 3 buah tomat hijau, diiris tipis -- 2 sdm ebi, disangrai -- 1 sdt kaldu ayam bubu -- 1 sdt gula pasir -- 1 sdt garam -- 2.000 ml santan dari 1 butir kelapa -- 3 sdm minyak untuk menumis -- Minyak untuk menggoreng -- 6 buah lontong,...

Poffertjes Susu Kedelai

Poffertjes Susu KedelaiBahan :- 150 gram tepung terigu protein sedang -- 1 sdt ragi instan -- 20 gram gula pasir -- 1/4 sdt gram -- 2 butir telur ayam -- 200 ml susu kedelai tawar -- 25 gram margarin, dilelehkan -- 50 gram gula tepung untuk taburan -Cara membuat :1. Aduk rata tepung terigu, ragi instan, gula pasir dan garam.2. Kocok lepas telur. Tambahkan susu kedelai tawar sedikit-sedikit sambil diaduk rata.3. Tuang sedikit-sedikit ke dalam campuran...

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates