RESEP MASAKAN LENGKAP

Resep Masakan Lengkap Halal. Resep Makanan, Kue dan Minuman. Resep Masakan Indonesia, Jepang, Cina, Arab, India, Korea, Italia, Resep masakan Jawa dll

Pages

Thursday, August 5, 2010

Kukis Almond Buah

Kukis Almond BuahBahan :- Margarin 100 gram -- Gula halus 125 gram -- Kuning telur 2 butir -- Tepung terigu protein sedang 200 gram -- Susu bubuk 1 sdm -- Almond bubuk 50 gram -- Cengkih secukupnya -Olesan :- Kuning telur 2 butir -- Pewarna makanan hijau secukupnya -Cara membuat :1. Kcok meragin dan gula halus hingga lembut.2. Masukkan kuning telur, kocok hingga rata.3. Tambahkan terigu, susu bubuk dan almond bubuk. Aduk dengan sendok kayu hingga...

Butter Cream

Butter CreamBahan :- Mentega putih 500 gram -- Gula kastor 600 gram -- Butter/mentega 100 gram -- Esen sesuai selera 2 sdt -Cara membuat :1. Kocok mentega putih, gula kastor dan butter hingga mengembang.2. Tambahkan esen secukupnya, aduk rata.3. Butter siap digunakan.Saji Buklet edisi ...

Cup Cakes Vanili

Cup Cakes VaniliBahan :- Tepung terigu protein sedang 225 gram -- Gula pasir 225 gram -- Mentega 200 gram -- Telur ayam 4 butir -- Baking powder 1 sdt -- Susu cair 250 ml -- Vanili 1 sdt -Cara membuat :1. Campur terigu dan baking powder, aduk rata. Sisihkan.2. Kocok gula pasir, mentega dan telur hingga mengembang.3. Masukkan campuran terigu, aduk perlahan. Tambahkan susu, aduk rata.4. Masukkan adonan dalam cetakan muffin yang sudah dialasi dengan...

Wednesday, August 4, 2010

Busa Balut Cake

Busa Balut CakeBahan :- Cake coklat tipis 1 lembar -- Agar-agar bubuk putih 1 bungkus -- Susu cair 750 ml -- Gula pasir 150 gram -- Garam secukupnya -- Esen tutifruity 1 sdt -- Ceri merah 3 buah, potong dadu kecil -- Ceri hijau 3 buah, potong dadu kecil -- Putih telur 3 butir -- Pewarna makanan hijau muda dan orange -Cara membuat :1. Atur cake dalam loyang setengah lingkaran (loyang balmoral), potong dan rapikan. Potong juga persegi panjang untuk...

Puding Lapis Legit

Puding Lapis LegitBahan :- Agar-agar bubuk warna putih 2 bungkus -- Santan 750 ml dari 1 butir kelapa -- Air 700 ml -- Gula pasir 150 gram -- Gula merah 200 gram, sisir -- Daun pandan wangi 2 lembar -- Garam secukupnya -Cara membuat :1. Adonan coklat : rebus air, gula merah dan 1 lembar daun pandan hingga gula larut. Angkat dan saring. Tambahkan 1 bungkus agar-agar, aduk hingga rata. Rebus diatas api kecil sambil diaduk hingga mendidih. Angkat.2....

Puding Sutra Tulip

Puding Sutra TulipBahan :- Agar-agar bubuk putih 1 bungkus -- Tahu sutera plain/tawar 250 gram -- Susu kedelai 700 ml -- Gula pasir 150 gram -- Garam secukupnya -- Pewarna makanan kuning dan hijau secukupnya -Cara membuat :1. Campur tahu dan susu kedelai, haluskan dengan blender.2. Campur tahu, agar-agar, gula pasir dan garam. Aduk rata.3. Ambil 1/3 bagian adonan, tambahkan pewarna hijau. Rebus di atas api kecil sambil diaduk hingga mendidih. Angkat...

Tuesday, August 3, 2010

Coffee Caramel

Coffee CaramelBahan :- Kopi instan 2 sdt -- Gula pasir 3 sdm -- Air 2 sdm -- Air hangat 400 ml -- Whipping cream kocok secukupnya -Cara membuat :1. Campur gula pasir dan air, masak di atas api kecil hingga kecoklatan (karamel).2. Tuang air hangat sedikit demi sedikit sambil diaduk dan di masak hingga kearamel larut.3. Masukkan kopi dalam cangkir.4. Tuang larutan karamel, aduk hingga rata dan kopi larut.5. Semprotkan whipping cream kocok secukupnya,...

Cappucino Double Sugar

Cappucino Double SugarBahan :- Kopi instan 1 sdt -- Coklat bubuk 1/2 sdt -- Gula palem 1 sdt -- Gula pasir 1 sdm -- AIr 250 ml -- Whpping cream 50 ml -Cara membuat :1. Campur kopi, coklat bubuk dan gula pasir dalam cangkir. Sisihkan.2. Panaskan air mendidih, tuang ke dalam cangkir berisi kopi. Aduk hingga rata.3. Kocok whippipng cream, semprotkan di atas kopi.4. Campur gula palem dan coklat bubuk. Taburkan campuran gula palem di atas buih.5. Sajikan.Untuk...

Monday, August 2, 2010

Buntut Oven Bumbu Bacem

Buntut Oven Bumbu BacemBahan :- Buntut sapi 500 gram, cuci bersih, blansir -- Kecap manis 50 ml -- Air eklapa 1 liter -- Bawang bombay 2 buah, potong bulat setebal 1-2 cm -- Daun salam 3 lembar -- Lengkuas 3 cm -- Gula merah 50 gram, sisir -- Minyak goreng 2 sdm -Bumbu halus :- Bawang merah 8 butir -- Bawang putih 5 siung -- Ketumbar 2 sdt -- Garam secukupnya -Cara membuat :1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam dan lengkuas hingga harum.2....

Bacem Puyuh Marbel

Bacem Puyuh MarbelBahan :- Telur puyuh 24 butir -- Daun salam 2 lembar -- Lengkuas 2 cm, memrakan -- Air asam 1 sdt -- Daun jati/kulit bawang merah/daun jambu biji secukupnya -- Air 500 ml -Bumbu halus :- Baang merah 6 butir -- Bawang putih 2 siung -- Ketumbar 1/2 sdt -- Garam secukupnya -- Gula merah 50 gram, sisir -Cara membuat :1. Masukkan puyuh dan air dalam panci, rebus hingga puyuh matang selama 5 menit. Angkat.2. Tekan dan retakkan cangkang...

Ayam Bakar Bumbu Bacem

Ayam Bakar Bumbu BacemBahan :- Paha/sayap ayam 8 potong -- Air kelapa 2 liter -- Kecap manis 4 sdm -- Daun salam 3 lembar -- Lengkuas 2 cm, memarkan -- Margarin secukupnya -Bumbu halus :- Bawang putih 5 siung -- Bawang merah 10 butir -- Kemiri 2 butir -- Garam secukupnya -- Gula merah 25 gram, sisir -- Ketumbar 1-2 sdt -Cara membuat :1. Cuci ayam hingga bersih, tiriskan -2. Atur ayam, bumbu halus, daun salam dan lengkuas dalam panci.3. Tuang air...

Sunday, August 1, 2010

Daging Bumbu Bacem

Daging Bumbu BacemBahan :- Daging sapi 250 gram -- Madu 50 gram -- Air/air kelapa 750 ml -- Daun salam 2 lembar -- Lengkuas 2 cm, memrakan -- Minyak goreng 250 ml -Bumbu halus :- Bawang putih 3 siung -- Bawang merah 3 butir -- Ketumbar 1 sdt -- Air asam 1 sdt -- Gula merah sisir 1 sdm -- Garam secukupnya -Cara membuat :1. Potong daging arah lawan serat setebal 5 mm - 1 cm.2. Pukul-pukul daging namun jangan sampai hancur.3. Campur madu, air/air kelapa,...

Tahu Tempe Bacem

Tahu Tempe BacemBahan :- Tahu 3 buah, potong bentuk tabung -- Tempe 3 buah, potong bentuk tabung -- Minyak goreng 750 ml -- Air/air kelapa 1 liter -Bumbu :- Bawang putih 6 siung, iris tipis -- Bawang merah 10 butir, iris tipis -- Gula merah 75 gram, sisir -- Ketumbar bubuk 2 sdt -- Daun salam 5 lembar -- Lengkuas 3 cm, iris tipis -- Garam secukupnya -Cara membuat :1. Masukkan tahu tempe dalam panci.2. Tambahkan semua bumbu dan air. Rebus di atas...

Sate Jeroan Bacem Pedas

Sate Jeroan Bacem PedasBahan :- Babat sapi 250 gram, bersihkan, potong kotak -- Usus sapi 250 gram, bersihkan potong-potong -- Paru sapi 250 gram, bersihkan, potong kotak -- Kecap manis 50-100 ml -- Daun jeruk 2 lembar -- Serai 2 batang, memarkan -- Jahe 2 cm, memarkan -- Daun salam 3 lembar -- Lengkuas 3 cm, memarkan -- Margarin secukupnya -- Air 2 liter -Bumbu halus :- Bawang putih 4 siung -- Bawang merah 6 butir -- Kemiri 2 butir -- Ketumbar 1...

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates