Food Receipt. Javanese, Chinese, Indian, European, Arabic, Korean & Indonesian Food Receipt.
Lemper Ketan
Bahan :
- 400 gram beras ketan, rendam 1 jam -
- 200 ml santan dari 1/2 butir kelapa -
- 1/2 sdt garam -
- 1 lembar daun pandan -
- Daun pisang untuk membungkus -
Bahan isi :
- 100 gram daging sapo giling -
- 150 gram wortel dipotong kotak kecil -
- 1 batang daun bawang diiris halus -
- 6 buah buncis diiris tipis -
Bumbu halus :
- 1/2 sdt garam -
- 1/2 sdt merica bubuk -
- 1 sdt ketumbar -
- 2 butir kemiri -
- 1/4 sdt gula merah -
Cara membuat :
1. Buat isi : tumis bumbu halus sampai harum, masukkan daging sambil diaduk hingga berubah warna.
2. Tambahkan wortel,buncis dan daun bawang, aduk hingga bumbu meresap. Angkat dan sisihkan.
3. Kukus ketan selama 20 menit, didihkan santan, air, garam, daun pandan. Masukkan beras ketan aduk hingga terserap. Kukus matang.
4. Ambil daun pisang, pipihkan ketan di atasnya. Isi dengan bahan isi lalu pulung dan bungkus rapat dengan daun pisang.
5. Panggang sebentar di bara api sampai harum.
Untuk 20 buah
Saji edisi 3/th. I/25 september - 9 oktober 2003
Halal Food Resipes Blog. Cooks and Drink Recipes. Javanese, Chinese, European, Indian, Korean, Arabic, Indonesian Food Resipes. chicken coconut milk
0 comments:
Post a Comment