Pages

Wednesday, October 22, 2008

Puding Aneka Buah

Food Receipt. Javanese, Chinese, Indian, European, Arabic, Korean & Indonesian Food Receipt.




Puding Aneka Buah

Bahan :
- Bolu gulung 1 bauh, siap beli, potong -
- Stroberi 5 buah, iris tipis -
- Jeruk mandarin1/2 kaleng -
- Mika plastik 5 buah -

Lapisan putih :
- Agar-agar putih 1/2 bungkus -
- Air 300 ml -
- Gula pasir 75 gram -

Lapisan hijau :
- Agar-agar putih 1/2 bungkus -
- Air 250 ml -
- Gula pasir 100 gram -
- Putih telur 1 butir, kocok kaku -
- Pewarna makanan hijau secukupnya (bisa dari daun suji)-

Lapisan merah :
- agar-agar putih 1/2 bungkus -
- Air 300 ml -
- Gula pasir 75 gram -
- Telasih 10 gram, rendam hingga mekar -
- Pewarna makan merah muda secukupnya -

Cara membuat :
1. Lapisan putih : campur agar-agar, gula pasir dan air, rebus hingga mendidih, angkat.
2. Lapisan hijau : campur semua bahan kecuali putih telur rebus hingga mendidih, tuang kedalam putih telur kocok tambahkan pewarna hijau, aduk hingga rata.
3. Lapisan merah : campur semua bahan rebus hingga mendidih. Beri pewarna makanan merah muda, angkat.
4. Bentuk bulat mika plastik susun bolu gulang, jeruk mandarin dan stroberi. Tuang lapisan putih, lapisan hijau dan lapisan merah, secara berurutan bekukan. Sajikan.

Untuk 5 buah

Koki - Edisi 0033 – Desember 2004

Halal Food Resipes Blog. Cooks and Drink Recipes. Javanese, Chinese, European, Indian, Korean, Arabic, Indonesian Food Resipes. chicken coconut milk

0 comments:

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates