Putu Ayu Gula Merah
Bahan :
- 150 gram kelapa parut kasar -
- 1/4 sdt garam -
- 3 butir telur -
- 1/4 sdt garam -
- 75 gram gula merah sisir halus -
- 25 gram gula pasir -
- 1 sdm emulsifier (SP/TBM) -
- 100 gram tepung terigu protein sedang -
- 50 gram tepung beras -
- 100 ml santan dari 1/2 butiir kelapa -
Cara membuat :
1. Aduk rata kelapa parut dan garam.
2. Pipihkan di dasar setakan putu ayu yang dioles tipis dengan minyak.
3. Kocok telur, gaam, gula merah, gula pasir dan emulsifier sampai mengembang.
4. Tambahkan tepung terigu dan tepung beras sedikit-sedikit bergantian dengan santan sambil diaduk perlahan.
5. Tuang di cetakan yang sudah dilapisi kelapa.
6. Kukus selama 10 menit sampai matang dengan api sedang.
Untuk 28 buah
Saji edisi 144 / th. VI / 4 - 18 februari 2009
0 comments:
Post a Comment