Pages

Saturday, April 4, 2009

Koin Segi Delapan

Food Recipes. Javanese, Chinese, Indian, European, Arabic, Korean & Indonesian Food Recipes.


Koin Segi Delapan

Bahan :
- Adonan dasar nastar 500 gram -
- Mentega 1 sdm -
- Keju edam 100 gram, parut -
- Selai nanas 200 gram -
- Ceri merah secukupnya -

Olesan :
- Kuning telur 1 butir -
- Susu cair 1 sdt -

Cara membuat :
1. Campur adonan dasar, mentega dan keju edam hingga rata. Gilas adonan setebal 0,5 cm.Cetak dalam cetakan segi delapan, isi dengan selai nanas, tutup kembali adonan yang sama, agak ditekan agar menyatu. Lakukan hingga adonan habis, letakkan dalam loyang datar, oles dengan bahan olesan, beri ceri merah.
2. Panggang dalam oven dengan suhu 170oC selama 15 menit hingga matang, angkat dan dinginkan.
3. Sajikan.

Untuk 600 gram

Lezat - Edisi 016 - Tahun 1 / 21 oktober - 7 november 2004

Halal Food Resipes Blog. Cooks and Drink Recipes. Javanese, Chinese, European, Indian, Korean, Arabic, Indonesian Food Resipes

0 comments:

Popular Posts

Pengikut

Blogger templates